December 31, 2008

Pictures of the old buildings in Bandung

Inspired by Toni's recent trip to Bandung, I went to Bandung a day after Christmas and took several shots of the art deco heritage there. I was not really satisfied with the results but I don't like to keep them too long in my archives too. All photos were taken by Canon 450D & Tamron 17-50mm/f2.8 lens.

Happy New Year everyone! May it be happy and healthy, since it seems unlikely to be wealthy for many of us...






14 comments:

Anonymous said...

Those building are amazing El. I've been taking pictures of Art Deco architecture in Bandung for many years, yet never been bored. Interesting angle for Savoy Homan and Antara building. Lovely.

Anonymous said...

Kelupaan ... met tahun baru El. Moga2 kebeli juga lensa2 terbaik dari Canon ...
jealous mode: ON with red light :)

Anonymous said...

El,

Thanks. Happy New Year! Wishing you good health, succes & good moments in 2009.

Bagus foto2nya, seri bangunan Art Deco.

tere616.blogspot.com said...

Elyani,

Love your pict than Tony :-)

Hope he didn't mad at me by saying that.

Well, 2008 will vanish soon.

Happy New Year Elyani,
Wish you all the best throughout the coming year.
May all your dream come true.

Thank you for being my blogger friend :-)

Anonymous said...

Halo sobat, salam kenal dari frizzy.
Happy New Year 2009.
God bless you, may you have better life, better sex and better achievement.
Mampir-mampir ya sob...

Cheers, frizzy2008.

Rob Baiton said...

Jalannya sepi benar...

Elyani said...

@Toni: iya nih resolusinya memang pengen lensa L, tapi mahal euy! :)

@Lorraine: thank you, wish you all the best in 2009 too!

@Tere616: LOL, thanks Lalita...I still think Toni is a lot better than me in architecture photography! :)

@Frizzy: salam kenal juga, thanks ya sudah berkunjung kesini.

@Rob: iya masih sepi karena baru pukul 7 pagi waktu motret-motret.

Anonymous said...

Perhaps, more sharp and bright are more better. However, good pictures.

Lidia Sianturi said...

jd pengin nabung jg buat beli lens...
happy new year El..all d very best ya!

Elyani said...

@tikno: thanks for your input!
@Lidia: sama Lidia, kalau diturutin aku kepingin sekali beli lensa macro Canon 100mm sama lensa tele 70-200mm. Tapi harganya muahal euy!

T Sima Gunawan said...

pagi2 langitnya bagus ya.
tapi sepinya itu lho, kesannya jadi seperti ghost town, serem.

Anonymous said...

Bandung memang indah...banyak gedung dan bangunan peninggalan kota lama. Kemarin saya lewat jalan Gatot Subroto, ada bangunan rumah berhadapan, dipisahkan jalan, saya ingat pernah baca dihalaman salah satu media, bahwa arsitektur bangunan ini orang Eropa. Kondisi bangunan menyedihkan, dan kawatir juga jika bangunan tsb bakalan tergusur...karena banyak bangunan lama di Bandung tergusur oleh pembangunan yang tak mengindahkan nilai lama.

Mbak Elyani, padahal saat2 itu saya di Bandung (suami dan anak bungsuku di Bandung, sedang saya masih banyak di Jakarta)......sayang tak ketemu ya..

Elyani said...

@Sima: Bandung sepi dan lengang seperti itu aneh ya kelihatannya? sengaja sih keluar pagi2 karena kalau nggak kehalangan sama mobil dan motor. Padahal zoom lens-ku rangenya terbatas.

@Ibu Enny: sayang kita gak sempat kopdar di Bandung ya bu! padahal waktu itu Toni juga sedang berlibur dengan keluarganya disana.

Tisna Rudi said...

jalan braga also know as an open heritage because many old building along braga street.

http://www.bandunglokalbisnis.com/review/jalan-braga-open-heritage-gallery.php